Publikasi H3
>
Informasi Detail
>
Hidrologi
Pendampingan Pengolahan Data Hidrologi Tahun 2023
Dalam rangka peningkatan kompetensi para tenaga teknis Unit Hidrologi Balai Besar Wilayah Sungai Brantas, maka diselenggarakan Pendampingan Pengolahan Data Hidrologi Tahun 2023, dengan Narasumber tenaga ahli dari Balai Hidrologi dan Lingkungan Keairan Ditjen SDA. Kegiatan ini membahas ilmu dasar dalam pengolahan data, perawatan alat, maupun praktik pengendalian mutu data baik pada pos curah hujan, pos duga air, maupun stasiun klimatologi. Acara ini berlangsung selama 2 hari, yakni pada tanggal 7-8 November 2024. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini, dapat meningkatkan kualitas data dan kinerja Unit Hidrologi Balai Besar Wilayah Sungai Brantas di kemudian hari.
Bagikan Artikel