Tunggu Sebentar..

Publikasi H3

>

Informasi Detail

>

Hidrologi

Hasil Uji Kualitas Air - WS PEKALEN SAMPEAN

15 Jul 2024

BBWSBS


image

Secara keseluruhan kualitas air yang ditunjukkan pada hasil analisa berdasarkan indeks pencemaran pada umumnya tercemar sedang, dengan batas ambang indeks pencemar 5 s/d 10, dimana rata rata indeks pencemar pada wilayah pengambilan sample tidak lebih dari 10 . Berdasarkan hasil pengujian sampel air sungai yang dihasilkan, parameter tercemar paling tinggi terdapat pada sungai Deluwang (KDW.1) . REKOMENDASI : 1. Perlu dilakukan analisa daya tampung beban pencemaran sungai berdasarkan peruntukkan air sungai. Daya tampung beban pencemaran dapat digunakan sebagai dasar penetapan izin lokasi bagi usaha/kegiatan, izin lingkungan yang berkaitan dengan pembuangan air limbah ke sumber air (limbah domestik) 2. Perlunya papan peringatan/himbauan kepada masyarakat disekitar sungai perihal Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS).

Bagikan Artikel